Biar Paham: ESG, Greenwashing, dan Masa Depan Bisnis Berkelanjutan

Biar Paham: ESG, Greenwashing, dan Masa Depan Bisnis Berkelanjutan

Apa Itu ESG? ESG itu singkatan dari Environmental, Social, and Governance. Tiga aspek yang digunakan untuk menilai seberapa besar dampak sosial dan lingkungan yang ditimbulkan oleh perusahaan. ESG juga jadi standar yang membantu perusahaan untuk tidak hanya fokus pada keuntungan, tetapi juga memperhatikan dampak mereka terhadap lingkungan, masyarakat, dan praktik tata kelola yang transparan (ESGI.ai,…